- Masker Kunyit Madu
Yang kedua adalah madu, untuk khasiat nya silakan googling juga :P
Cara membuat :
- Ambil kunyit seukuran ibu jari, kemudian parut halus
- Tuang satu sendok makan madu kemudian masak/panaskan di atas api lilin sampai berbuih
- Kemudian campur kedua ramuan tersebut hingga merata dalam wadah kecil/mangkok.
- Aplikasikan campuran tadi ke wajah hingga merata
- Tunggu sampai kering sebagai masker
- Setelah kering cuci muka menggunakan facial wash biasa
dan......
sekian tips absurd dari saya, ini beneran dan semoga cocok ya!!
selamat mencoba
